Village Video Festival 2013 – Curi Pandang

Village Video Festival 2013 Curi Pandang Festival Video Residensi Tahunan Internasional yang ke lima di Jatiwangi Jatiwangi, 16-28 Desember 2013 Sekarang kita semua tahu, untuk pertama kalinya dalam sejarah umat manusia, mayoritas orang-orang di planet ini telah tinggal di kota. Ricky Burdett, seorang Urbanist dari LSE Cities London memprediksikan bahwa tujuh puluh lima persen (75%) […]

Pameran Video : LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN Melapor Ke Rumah Kurang lebih 2 minggu para partisipan yang diundang dalam Village Video Festival #4 mencoba memetakan kembali wilayahnya secara IPOLEKSOSBUDHANKAMNAS dalam bingkai video. Dan Kami memutuskan untuk mempresentasikan hasil pemetaan ini dengan kembali ke rumah Kami merasa punya rumah baru. Kompleksitas berkehidupan yang berusaha untuk kembali ke ruang ‘sahaja’. Ruang ini […]

e-ART-h-quake #6 – Krisna Murti

One of the documentation of Krisna Murti Video installations titled e-ART-h-quake # 6 at Rooftile Factory, Jatisura Village, Jatiwangi. This work responded by Performance Khairani Barokka entitled “Samudera Keram”. This video was taken by Ginggi S. Hashim (Jatisura village chief), using his camera phone. This show is part Village Video Festival # 4 program in […]